Home » Restaurant
RESTAURANT
Tak perlu khawatirkan rasa lapar yang melanda.
Sebab, ada banyak macam hidangan yang dijamin kelezatannya
di beberapa restoran di The Grand Taman Safari Prigen

Tiger Cave Restaurant
Makan siang ekslusif bersama Harimau Putih! Rasakan pengalaman makan siang bersama satwa buas dengan restaurant berkonsep rimba dan berinteraksi dengan Harimau Putih

Captain Kroc's
Restaurant bertemakan Pirates/ Bajak Laut lengkap dengan dekorasi perahu dan pantai terletak di area Safari Water World bisa menjadi pilihan Sahabat Satwa setelah ataupun sebelum bermain air!

Jambo Food Market
Food court dengan berbagai macam pilihan makanan khas Indonesia hadir dengan pengalaman unik. Sahabat Satwa dapat menyaksikan satwa Meerkat yang berasal dari Afrika selagi menikmati makanan di Jambo Food Market

Jungle Eats
Coffee shop di tengah hutan rimba! Bersantai sejenak sambil menikmati coffee dan pastry dengan menu khas Safari!

Safari Fried Chicken
Pilihan makanan yang disukai anak-anak, Fried Chicken! Sahabat Satwa dapat dengan mudah menemukan Safari Fried Chicken karena terletak di pintu masuk recreation area

Warung Ndeso
Restaurant bergaya Joglo dengan banyak pilihan makanan ringan, cocok bagi Sahabat Satwa yang ingin bersantai sejenak sebelum melanjutkan Safari Journey!